Langsung ke konten utama

Postingan

Menampilkan postingan dari Juli, 2019

“I STILL SCREAM FOR THIS OLDIES MOVIE!”: Sebuah Review Manis Tentang “Never Been Kissed”

“That moment when you kiss someone and everything around you becomes hazy, and the only thing in focus is you and this person. And you realize that person is the only person that you’re supposed to kiss for the rest of your life.” -           Josie Geller Image source: https://www.joblo.com/assets/images/oldsite/posters/images/full/1999-poster-never_been_kissed-3.jpg Serius, saya sulit menemukan kata-kata untuk membuka review ini. Saya juga nggak tahu kenapa, tapi rasanya saya terdorong sekali buat nulis film ini. Okelah, daripada saya curhat, lebih baik saya ceritakan dulu sinopsis singkat film keluaran tahun 1999 ini. Here you go: “Never Been Kissed” bercerita tentang seorang copy editor Chicago Sun-Times bernama Josie Geller, yang bermimpi untuk menjadi reporter sesungguhnya. Selama ini ia tidak pernah dipercaya untuk melakukan penyamaran demi mendalami peran agar dapat menulis reportase yang bagus. Sampai akhirnya, ...

One Day at a Time, Dear Amigo

            Wah… Been such a long time since the last day I wrote on this blog . Selama itu jugalah saya kelimpungan cari kegiatan, rasanya bosan juga dengan rutinitas tak bermanfaat macam makan-tidur-nonton. Ternyata kebanyakan me-time juga nggak bagus. Hahah. Saya jadi nggak punya kehidupan sosial yang menarik dan malah menghabiskan diri berlamun-lamun membayangkan, “Aku harus ngapain ya habis ini…” Wkwkwk.             Akan tetapi, saya bersyukur sekali, karena setidaknya saya punya list film-film yang selalu ingin saya tonton, buku-buku menarik yang enak dibaca, dan lagu-lagu keren untuk karaoke-an di rumah. Ada juga setumpuk pekerjaan rumah yang sebelumnya nggak pernah bisa saya kerjakan karena sibuk kuliah ( well , ini alasan saja sih, soalnya sebenarnya saya ada waktu, tapi saya suka mengerjakan tugas mepet. Eric Weiner pernah bilang manusia ini makhluk lima menit ...